Protes Pemerintah Terlalu Lamban, Deddy Corbuzier: Gue ke Mal Nih!
Senin, 30 Mar 2020 16:43 WIB
Foto: Instagram/DeddyCorbuzier
Pria berkepala plontos itu menyayangkan pemerintah yang masih mengizinkan warga negara asing (WNA) yang bebas keluar-masuk Indonesia, sementara warga negara Indonesia (WNI) dianjurkan untuk berada di rumah.
Rupanya, ia juga mengunggah tangkapan layar statusnya itu di Instagram sambil menambahkan rasa kecewa karena sebagian besar mal di Jakarta sudah tutup.
"Tapi mallnya tutup," tulis ayah Azka Corbuzier itu.
Unggahan Deddy Corbuzier itu lantas mendapatkan banyak komentar balasan dari netizen. Mereka setuju dengan apa yang disampaikan oleh mantan mentalist itu.
"Mau pulang ke kampung gaboleh njir, om why? Sedangkan yang dari luar negri malah bisa masuk," ujar RiskiHidayat27.
"Indonesia LockDown, WNA di Download..," sindir F412Fi.
"kita2 disuruh dalam rumah supaya gak keliatan WNA2 itu masuk ke Indonesia. Lha, kok bang @corbuzier tau?," ujar sati_datuak.
(arm/syf)
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Anak Angkat Jadi Bos Toko Kue, Deddy Corbuzier Unggah Ini
Rabu, 24 Jan 2024 22:30 WIB
Deddy Corbuzier Beri Pesan Haru di Ultah Sabrina Chairunnisa
Senin, 20 Nov 2023 20:00 WIB
Julid Deddy Corbuzier Sukses Didengar, Pemerintah Larang WNA ke Indonesia
Selasa, 31 Mar 2020 17:16 WIB
Keterlaluan, Banyak Rumah Sakit di Indonesia Tolak Pasien Corona
Rabu, 18 Mar 2020 18:42 WIB
Pasien PDP Corona Tidak Dikarantina, Deddy Corbuzier Ambil Tindakan
Senin, 16 Mar 2020 20:36 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
RA Kartini Award 2025
Dewi Aryani Suzana Jadi Visionary Leader, Bawa Inovasi Keselamatan Publik
DETIKNETWORK