5 Buku Inspiratif Warisan BJ Habibie untuk Bangsa Indonesia

ikh | Insertlive
Kamis, 12 Sep 2019 09:16 WIB
Mantan Presiden Republik Indoensia, BJ Habibie telah wafat dan meninggalkan sejumlah warisan buku. Foto: Instagram/b.jhabibie

Rhapsody: Light, Speed, Time, and Space

BJ Habibie mampu menjelma menjadi salah satu sosok penting dalam perkembangan bangsa Indonesia. Ia punya segudang pemikiran yang hebat dalam mendukung perkembangan ilmu pengetahuan di Indonesia.

Bahkan, BJ Habibie menuangkan isi pemikirannya yang cerdas lewat sebuah buku. Ia menulis sebuah buku berjudul Rhapsody: Light, Speed, Time, and Space pada tahun 1999.

3 / 6
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER