Jalani Sidang Vonis, Ahmad Dhani Datang dengan Rasa Optimis
Senin, 28 Jan 2019 15:49 WIB
Ahmad Dhani/Foto: Daaris Nurrachmah
Ahmad Dhani |
Ia juga mengaku tidak terlalu khawatir dan memikirkan masalah yang sedang menimpanya itu. Bagi Dhani masalah tersebut hanya ujian yang harus tetap dihadapi dengan optimis.
"Saya sih nggak terlalu memikirkan masalah ini, saya lebih besar dari masalah ini, itu masalahnya," tutur Dhani.
Dhani datang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan didampingi dua kuasa hukum. Selain itu juga tampak Dul Jaelani dan Mulan Jameela yang juga turut menemani.
[Gambas:Video 20detik]
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Bukan Mulan Jameela, Jenggot Ahmad Dhani Hanya Boleh Ditarik Perempuan Ini
Selasa, 20 Sep 2022 12:15 WIB
Sebut Pernah Coba Ganja, Ahmad Dhani: Gue Kan Temannya Ari Lasso Bro
Minggu, 12 Jun 2022 22:30 WIB
Heboh! Al dan Dul Diserbu Ibu-ibu Saat Jenguk Ahmad Dhani
Senin, 04 Mar 2019 19:58 WIB
Divonis 1,5 Tahun, Ahmad Dhani: Ini Adalah Kemenangan Saya
Senin, 28 Jan 2019 16:56 WIB
Terdakwa Ujaran Kebencian, Ahmad Dhani Dituntut 2 Tahun Bui
Senin, 26 Nov 2018 16:29 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
RA Kartini Award 2025
Dewi Aryani Suzana Jadi Visionary Leader, Bawa Inovasi Keselamatan Publik
DETIKNETWORK