Klarifikasi Agensi soal Gugatan Park Bom ke Yang Hyun Suk-YG Ent
mis |
Insertlive
Jakarta -
Park Bom sempat umumkan telah menuntut pendiri YG Entertainment, Yang Hyun Suk. Park Bom menuntut atas dugaan penipuan dan penggelapan gaji. Agensi Park Bom saat ini klarifikasi gugatan itu sudah diselesaikan.
(Mila Haryati)