Ulang Tahun ke-24, Hanbin Jadi Trending Topic Dunia

Jakarta, Insertlive -
Mantan personel iKON, B.I, atau yang juga dikenal dengan nama Hanbin merayakan ulang tahunnya ke-24 hari ini, Kamis (22/10).
Di perayaan ulang tahun itu, penggemar Hanbin membuat nama sang bintang menjadi trending di Twitter dengan berbagai tagar seperti #HappyBirthdayHanbin dan #SoloistHanbinBirthday.
![]() |
Trending itu menjadi nomor satu di dunia dan beberapa negara lain termasuk Indonesia, Australia, Malaysia, dan Vietnam.
Hanbin belum lama ini ditunjuk sebagai direktur eksekutif di perusahaan IOK. Pihak IOK memilih Hanbin karena rekam jejaknya sebagai musisi andal saat masih bergabung di iKON.
IKUTI QUIZ
Hanbin juga dianggap merefleksikan pemuda berbakat dan berprestasi dalam bidang seni.
KOMENTAR
ARTIKEL TERKAIT

B.I Umumkan Comeback dengan Rilis EP 'Love or Loved Part 1'
Senin, 26 Sep 2022 10:25 WIB
Tak Ajukan Banding, B.I Terima Hukuman Percobaan 4 Tahun Atas Kasus Narkoba
Jumat, 24 Sep 2021 08:00 WIB
Trending Usai Jadi Sukarelawan, B.I eks iKON Dikabarkan Siap Comeback
Rabu, 23 Dec 2020 18:35 WIB
Ini Alasan IOK Tunjuk B.I Eks iKON Jadi Direktur Eksekutif
Rabu, 07 Oct 2020 18:11 WIB
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER