Jelang Nikahi Lesti, RIzky Billar Banyak Dapat Asupan Rohani

Insertlive | Insertlive
Kamis, 10 Jun 2021 22:45 WIB
Saat Lesti Kejora ramai diperbincangkan terkait videonya dengan Boy William, Rizky Billar juga selalu memberikan dukungan untuknya. Yuk kita lihat Rizky Billar sosok kekasih idaman! Jelang Nikahi Lesti, RIzky Billar Banyak Dapat Asupan Rohani (Foto: instagram.com/rizkybillar)
Jakarta, Insertlive -

Rizky Billar dan Lesti Kejora akan melangsungkan pesta pertunangan pada Minggu (13/6) mendatang.

Mendekati hari H, Billar masih sibuk dengan syuting sinetron yang ia bintangi.

Oleh karena itu, Izhar Wilendra, ayah angkat Billar selalu datang menemani untuk memberikan dukungan.

ADVERTISEMENT

"Support vitamin, vitamin rohani, kita support supaya dia tetap semangat. Kalau didampingi keluarga kan pasti semangat," katanya saat ditemui di Kawasan Persari, Jakarta, Kamis (10/6).

IKUTI QUIZ

Selain dukungan, Izhar juga memberikan wejangan untuk Billar dalam menyambut kehidupan barunya sebagai seorang suami.

"Seperti biasalah orang tua kalau anaknya mau memasuki babak baru dalam hidupnya kurang lebih sama, yang berhubungan dengan agama, yang berhubungan dengan rumah tangga juga banyak dikasih tahulah," tukasnya.

(arm/arm)
Tonton juga video berikut:
ARTIKEL TERKAIT
Loading
Loading
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER