Suami Baru Femmy Permatasari Polisikan Mantan Istri
Rabu, 10 Jul 2019 16:14 WIB
Femmy Permatasari dan Suami ke Polda Metro Jaya (/Foto: Jovan)
Femmy pun memaparkan terkait membawa kasus ini ke polisi. Menurut Femmy, suaminya dan Lydia menikah selama 12 tahun. Mereka dikaruniai tiga orang anak. Ketika bercerai, Alfons merasa ada yang mengganjal terkait ketiga anaknya.
Kejanggalan yang dirasakan Alfons sempat diutarakan kepada Femmy. Akhirnya, Alfons memutuskan untuk melakukan tes DNA.
Di sisi lain, fakta yang mengejutkan tersebut sempat membuat hati sang suami terluka. Alfons mengirimkan pesan untuk mantan istrinya tersebut. Ia mengingatkan Lydia untuk minta maaf bukan justru menfitnah dirinya.
(dis/fik)
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Dituding Sombong, Femmy Permatasari: Aku Pernah Koma Lama, Bangun Amnesia
Kamis, 20 Jun 2024 13:00 WIB
Jarang Muncul di TV, Femmy Permatasari Akui Dilarang Suami Syuting FTV
Senin, 28 Feb 2022 22:15 WIB
Tolak Hotman Paris, Femmy Permatasari Pilih Harta daripada Cinta
Jumat, 17 Jan 2020 10:21 WIB
Menikah di Selandia Baru, Femmy Permatasari Enggan Sewa Gaun
Senin, 25 Feb 2019 21:13 WIB
Femmy Permatasari Akui Syok Dilamar dengan Cincin Lady Diana
Selasa, 19 Feb 2019 14:05 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK