Nagita Slavina Tak Ingin Paksa Rafathar Puasa, Kenapa?

Jakarta, Insertlive - Dalam merayakan bulan Ramadan tahun ini, artis cantik Nagita Slavina mengaku tidak ingin memaksakan sang putra, Rafathar Malik Ahmad, untuk berpuasa. Meski begitu, perempuan yang akrab disapa Gigi itu mengaku jika Rafathar ingin berpuasa.
"Belom lah nggak bisa dipaksain kayak kemaren dia bilang mau ikut tapi ya mau ikut puasa boleh tapi nanti kalo misalnya dia laper ya silahkan (makan)," kata Gigi di Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (9/5).
Meski Rafathar ikut berpuasa, Gigi mengatakan jika anak semata wayangnya itu tidak ikut sahur. "Nggak, susah (bangunnya), dulu sih waktu kecil suka bangun tapi karena sekarang udah agak gede tidurnya udah susah dibangunin," ujar Gigi.
Bagi Gigi yang penting adalah bisa menyadarkan Rafathar akan ibadah. "Yang penting the idea of puasa, idenya tuh ada di kepalanya dia puasa, salat, dan yang berbau agama tuh udah ditanam dari sekarang dicontohin aja dulu," katanya.
"Kalo buat aku sih yang penting dicontohin dulu dari lingkungan dari orangtuanya yang paling penting, kalo nanti saatnya puasa dia akan ngerti untuk puasa," tutup Nagita Slavina. (agn/agn)
![]() Nagita Slavina |
Baca Juga : Sahur Pertama Raffi Bersama Nagita dan Rafathar |
Bagi Gigi yang penting adalah bisa menyadarkan Rafathar akan ibadah. "Yang penting the idea of puasa, idenya tuh ada di kepalanya dia puasa, salat, dan yang berbau agama tuh udah ditanam dari sekarang dicontohin aja dulu," katanya.
"Kalo buat aku sih yang penting dicontohin dulu dari lingkungan dari orangtuanya yang paling penting, kalo nanti saatnya puasa dia akan ngerti untuk puasa," tutup Nagita Slavina. (agn/agn)
-
nagita slavina
Nagita Slavina
Selengkapnya -
rafathar
-
raffi ahmad
Raffi Ahmad
Selengkapnya - rafathar malik ahmad
KOMENTAR
ARTIKEL TERKAIT

Ulang Tahun ke-5, Rafathar Minta Hadiah Adik ke Raffi Ahmad & Nagita
Sabtu, 15 Aug 2020 17:40 WIB
Ingin Punya Anak Perempuan, Raffi Ahmad Akui Takut Kena Karma
Senin, 10 Aug 2020 12:20 WIB
Gaya Santai Rafathar saat Disunat Tuai Pujian
Senin, 16 Mar 2020 17:44 WIB
Orang Kaya, Nagita Slavina Ngungsi ke Singapura Saat Mati Lampu
Senin, 05 Aug 2019 16:36 WIB
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER