3 Drama Jepang yang Bisa Ajarkan Hargai Kehidupan

Engine
Rilis pada tahun 2005 lalu, drama Engine bercerita tentang pembalap bernama Jiro Kinazaki. Jiro lalu mengalami kecelaan saat sesi balapan di Eropa dan terpaksa harus pulang ke Jepang untuk melakukan perawatan.
Namun, setelah dinyatakan sembuh dan siap kembali, Jiro justru tidak diterima karena timnya telah memiliki pembalap baru.
Jiro yang kecewa pun kembali pulang ke kampung halamannya. Di sana, Jiro mendapati sang ayah dan saudaranya membangun panti asuhan.
ADVERTISEMENT
Dari panti asuhan itulah Jiro menemukan hal-hal bermakna dalam hidupnya. Ia mulai membangun relasi dengan anak-anak di panti asuhan tersebut.
Drama yang dibintangi oleh Takuya Kimura ini mengajarkan tentang arti sebuah keluarga.
2 / 4
ARTIKEL TERKAIT

25 Drama Jepang Terbaik dan Terbaru dengan Rating Tinggi
Rabu, 12 Jul 2023 22:00 WIB
3 Dorama Jepang Hadirkan Kisah Unik Dunia Kuliner
Kamis, 02 Feb 2023 21:15 WIB
5 Dorama Jepang Terbaru yang Tayang pada Februari 2022
Kamis, 27 Jan 2022 20:20 WIB
4 Situs Nonton Drama Jepang Sub Indo Online, Dijamin Gratis
Jumat, 12 Feb 2021 12:30 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER