Serba-serbi Artis di Ajang FFI 2020
Foto: Insertlive
Dul Jaelani dan Tissa Biani
Tissa Biani didapuk sebagai Duta FFI 2020. Kehadirannya ke ajang penghargaan bergengsi di Indonesia ini ditemani oleh Dul Jaelani yang disebut-sebut sebagai kekasihnya.
"Aku datang berdua sama Dul. Kalau ditanya terbebani atau nggak sebagai duta FFI aku bilang nggak ya aku benar-benar menjalaninya dengan sangat enjoy aja," ujar Tissa.
Diakui Tissa, di tengah pandemi, industri film pun ikut tersendat yang membuatnya sangat rindu bermain film.
"Jujur, kangen banget main film, kangen ikut proses syuting dan lainnya sih," lanjutnya.
Dul sendiri yang hadir menemani Tissa mengaku sangat mendukung apapun yang dilakukan oleh kekasihnya itu.
"Aku support sih pastinya, kalau Tissa mau syuting atau apa. Kita suka gantian nemenin di kerjaan masing-masing aja," beber Dul.
"Doain aja ya biar bisa nempel terus kayak perangko, Insya Allah," tutup Dul.
6 Film Terbaik Indonesia yang Masuk Nominasi FFI 2020
Jumat, 04 Dec 2020 21:25 WIB
Daftar Lengkap Nominasi Festival Film Indonesia 2020
Selasa, 10 Nov 2020 19:15 WIB
Kesulitan Daniel Mananta Pada Proses Pembuatan Film 'Susanti - Love All'
Rabu, 23 Oct 2019 12:57 WIB
Penampilan Mengejutkan Jessica Mila di Film Ernest Prakasa
Jumat, 20 Sep 2019 14:05 WIB
10 Artis Indonesia Keturunan Pahlawan Nasional
Senin, 10 Nov 2025 10:00 WIB
Asri Welas Pernah Jadi Model Iklan Sabun, tapi Cuma Badan dan Kakinya yang Tampil
Senin, 03 Nov 2025 21:45 WIB
7 FOTO
IN FRAME
Mewah bak Resepsi Pernikahan, 7 Momen Syukuran Baptisan Kyarra Anak Jessica Mila & Yakup
Jumat, 31 Oct 2025 22:30 WIBTERKAIT