6 Film Terbaik Indonesia yang Masuk Nominasi FFI 2020

Mudik
Film selanjutnya yang juga masuk nominasi Film Cerita Panjang Terbaik di Festival Film Indonesia (FFI) 2020 berjudul Mudik. Cerita film ini ditulis oleh sutradara Adriyanto Dewo dan diproduseri Sheila Timothy.
Bercerita tentang Firman dan Aida yang merupakan sepasang suami-istri. Mereka menghadapi masalah dalam menjalani bahtera rumah tangga.
Hubungan mereka diuji saat mengalami sebuah insiden dalam perjalanan pulang kampung di momen hari Raya. Insiden itu teryata mempertaruhkan nasib rumah tangga yang selama ini mereka bina. Firman dan Aida dalam film ini dibintangi oleh Ibnu Jamil dan Putri Ayudya.
ADVERTISEMENT
5 / 7
ARTIKEL TERKAIT

Serba-serbi Artis di Ajang FFI 2020
Minggu, 06 Dec 2020 09:00 WIB
Digelar Malam Ini, FFI 2020 Berlakukan Protokol Kesehatan Secara Ketat
Sabtu, 05 Dec 2020 19:30 WIB
Film 'Perempuan Tanah Jahanam' Terpilih Wakili Indonesia di Oscar 2021
Selasa, 10 Nov 2020 21:15 WIB
Daftar Lengkap Nominasi Festival Film Indonesia 2020
Selasa, 10 Nov 2020 19:15 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER