Pengalaman Irsyadillah Main Film Bareng Cinta Laura
Jumat, 22 Mar 2019 14:27 WIB
Irsyadillah/Foto: Marianus Harmita
Irsyadillah |
Mulai dari ilmu tentang akting hingga pola hidup sehat, Cinta memberikan masukan kepada Irsyadillah. "Gue belajar disiplin, gue belajar banyak tentang teknik-teknik akting dari dia. Gue juga belajar untuk hidup sehat, gue diajak untuk jaga makanan jaga nutrisi terus disuruh rajin olahraga juga," ucap Irsyadillah.
Bahkan Cinta memberikan tantangan kepada Irsyadillah untuk mengurangi bobot tubuhnya saat premiere film Mati Anak nanti. "Besok dia bakal balik ke US terus dia bilang 'pas aku balik ke Jakata pas kita premier kamu udah harus kurusan ya' jadi taruhan gitu supaya aku termotivasi untuk sehat," ujarnya.
Film Mati Anak sendiri akan rilis pada 28 Maret mendatang. Selain Cinta Laura dan Irsyadillah, film itu juga akan dibintangi oleh Jovarel Callum, Fatih Unru, dan Basmalah Gralind.
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
IFA 2020 Jadi Panggung Perdana Cinta Laura Usai 8 Tahun Vakum Bermusik
Selasa, 17 Mar 2020 20:20 WIB
Demi Bintangi Film Action, Cinta Laura Harus Pelajari Silat
Senin, 22 Apr 2019 20:27 WIB
Kerja Bareng Derby Romero, Cinta Laura: Asyik Banget
Selasa, 26 Mar 2019 10:04 WIB
Demi Jadi Sutradara, Derby Romero Tolak Tawaran Kerja
Selasa, 26 Mar 2019 07:37 WIB
Selektif, Alasan Cinta Laura Bintangi Film 'Mati Anak'
Jumat, 22 Mar 2019 16:37 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK