Gagal Atasi Banjir-Longsor, Kim Jong Un Perintahkan Eksekusi 30 Pejabat
mis |
Insertlive
Jakarta -
Kim Jong Un disebut perintahkan eksekusi mati sejumlah pejabat Korea Utara usai banjir besar pada Juli 2024. Badan meterologi Korea Selatan menyebut suhu tertinggi ini yang pernah tercatat di Korea Utara dalam 29 tahun terakhir.
(Arfi Rafiudin)