Viral Keraton Agung Sejagat, Netizen: Jahit Baju di Mana?

Jakarta, Insertlive - Belakangan ini, warganet dikejutkan dengan kemunculan Keraton Agung Sejagat yang berlokasi di daerah Purworejo, Jawa Tengah.
Keraton itu mendadak viral setelah mencuri perhatian karena dianggap menimbulkan keresahan dan kerawanan. Keraton itu juga disebut tidak memiliki izin yang resmi.
Kemunculan keraton tersebut tak main-main, mereka memiliki istana yang megah, singgasana lengkap dengan raja dan ratu, serta para punggawa yang berseragam rapi.
Namun, raja dan ratu yang diketahui bernama Toto Santoso dan Fanni Aminadia, ditangkap polisi, Selasa (14/1).
"Kita amankan keduanya (Toto dan Fanni)," kata Kabid Humas Polda Jawa Tengah Kombes Iskandar Fitriana Sutisna seperti dikutip dari detikcom.
Sementara itu, kemunculan Keraton Agung Sejagat itu membuat segelincir warganet membubuhkan komentar kocak.
Ada warganet yang bertanya soal busana yang mereka pakai hingga nasib para punggawa setelah pimpinan mereka ditangkap polisi.
"Tetep penasaran.. dimana ini mereka njait bajunya," tanya salah satu warganet.
"Baru pengen daftar, jadi peserta marching band 😢," ungkap yang lain.
"Raja ditangkap? Prajuritnya gimana sih," ungkap yang lain.
(arm/fik)
Keraton itu mendadak viral setelah mencuri perhatian karena dianggap menimbulkan keresahan dan kerawanan. Keraton itu juga disebut tidak memiliki izin yang resmi.
Kemunculan keraton tersebut tak main-main, mereka memiliki istana yang megah, singgasana lengkap dengan raja dan ratu, serta para punggawa yang berseragam rapi.
![]() |
Namun, raja dan ratu yang diketahui bernama Toto Santoso dan Fanni Aminadia, ditangkap polisi, Selasa (14/1).
ADVERTISEMENT
"Kita amankan keduanya (Toto dan Fanni)," kata Kabid Humas Polda Jawa Tengah Kombes Iskandar Fitriana Sutisna seperti dikutip dari detikcom.
Sementara itu, kemunculan Keraton Agung Sejagat itu membuat segelincir warganet membubuhkan komentar kocak.
"Tetep penasaran.. dimana ini mereka njait bajunya," tanya salah satu warganet.
"Baru pengen daftar, jadi peserta marching band 😢," ungkap yang lain.
"Raja ditangkap? Prajuritnya gimana sih," ungkap yang lain.
(arm/fik)
ARTIKEL TERKAIT

Viral Rumah dengan Pemandangan Air Terjun
Sabtu, 01 Apr 2023 20:00 WIB
Tak Tahu Malu, Pencuri Tinggalkan Pesan usai Curi Barang
Jumat, 20 Dec 2019 15:56 WIB
Dikira Bangkit dari Kubur, Pria Ini Bikin Geger Satu Kampung
Rabu, 09 Oct 2019 08:39 WIB
Akui Salah, Pengendara Menangis dan Minta Maaf ke Bripda Eka Setiawan
Selasa, 17 Sep 2019 15:15 WIB
BACA JUGA

5 Berita Populer: Nikita Tuntut Reza Minta Maaf, Baim Dapat Hak Asuh Anak
Kamis, 26 Jun 2025 21:47 WIB
Terpopuler: Nikita Mirzani Tuntut Maaf Reza Gladys hingga Baim Wong Menang Hak Asuh Anak
Kamis, 26 Jun 2025 16:30 WIB
Unggah Foto SIM, Muka Omara Esteghlal Disebut Prilly Latuconsina Mirip Tersangka
Selasa, 24 Jun 2025 14:30 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER