Resep Jukut Goreng Viral, Cuma 5 Menit!

InsertLive | Insertlive
Selasa, 13 Jan 2026 14:15 WIB
Jukut Goreng Samali milik Epy Kusnandar Resep Jukut Goreng Viral, Cuma 5 Menit!/Foto: Andi Annisa DR/detikfood
Jakarta, Insertlive -

Jukut merupakan istilah bahasa Sunda yang berarti 'sayuran' atau 'rumput'.

Biasanya jukut yang merupakan selada air ini digoreng dengan renyah dan dijadikan pendamping nasi hangat dan sambal.

Cara pembuatan yang sederhana dengan waktu singkat membuat jukut goreng ini viral.

ADVERTISEMENT

Bahan

Selada Air 2 Ikat

Garam Secukupnya

Minyak Goreng Secukupnya

Cara Membuat

Cuci selada air dengan bersih lalu tiriskan.

Panaskan minyak goreng dengan api sedang.


Masukkan selada air dan goreng selama 5 menit.

Angkat lalu tiriskan menggunakan tissue dapur agar minyak terserap.

Taburi garam secukupnya lalu pindahkan ke piring saji.

(dis/fik)

ARTIKEL TERKAIT

snap logo
SNAP! adalah kanal video vertikal yang menyajikan konten infotainment singkat, cepat, dan visual. SNAP! menghadirkan cuplikan selebriti, tren viral, hingga highlight interview.
LEBIH LANJUT
Loading
Loading
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER