Home Korea Video Kpop

NewJeans Sidang Kedua dengan ADOR, Ada Peringatan Denda Rp11,9 Miliar

mis | Insertlive
Jumat, 06 Jun 2025 15:00 WIB
Masih ingat kasus NewJeans dengan agensinya, ADOR? Kasus ini sudah sampai tahap sidang kedua yang digelar pada 4 Juni 2025 di Seoul.
Jakarta, Insertlive -

Masih ingat kasus NewJeans dengan agensinya, ADOR? Kasus ini sudah sampai tahap sidang kedua yang digelar pada 4 Juni 2025 di Seoul. Anggota NewJeans absen pada sidang dan hanya dihadiri oleh kuasa hukum. Dalam sidang disebutkan bahwa NewJeans bisa dikenai denda hingga Rp11,9 Miliar jika melakukan aktivitas independen di luar ADOR.

(Srikandy Indah Karina)

VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK