'W: Two Worlds' Eps.3, Ayah Yeon Joo Coba Membunuh Kang Chul

Drama Korea W: Two Worlds yang menggantikan slot Hyde, Jekll, Me ini siap memberikan hiburan menemani hari para penonton setia Trans TV.
Masuk ke episode ke-3, penjualan "komik W" yang selalu mencapai 10 juta kopi di Korea Selatan. Oh Seong Moo yang merupakan penulisnya malah takut dengan karakter Kang Chul dalam komik tersebut.
Seong Moo beranggapan Kang Chul bisa berubah menjadi tokoh hidup yang bisa membunuhnya kapanpun. Ia bahkan berulang kali mencoba untuk membunuh Kang Chul.
Hanya saja setiap kali saat ia mencoba untuk membunuh karakternya, Yeon Joo selalu tertarik masuk ke dalam "komik W". Yeon Joo menyadari bahwa Kang Chul bukanlah sekedar tokoh komik.
Yeon Joo mencoba untuk menghentikan ayahnya yang akan membunuh Kang Chul dan menghilang setelahnya.
Chul juga berusaha untuk menembak Yeon Joo dengan pistol untuk membuktikan bahwa ia tak bisa mati di dunianya.
Ia berasumsi bahwa Yeon Joo berasal dari dunia lain yang dia tidak tahu. Tapi, dia tidak akan membiarkan wanita ini untuk menghilang lagi sampai dia menjawab pertanyaannya.
Lalu seperti apa cerita lengkapnya? Insertizen jangan lupa tonton drama Korea W: Two Worlds yang tayang di Trans TV setiap hari Senin sampai Jumat pukul 08.30-10.00 WIB, atau bisa tonton di sini.

'W: Two Worlds' Eps.12, Kang Chul Sembunyi dari Kejaran Pembunuh
Selasa, 29 Sep 2020 06:30 WIB
'W: Two Worlds' Eps.11, Yeon Joo Mengetahui Kondisi Ayahnya
Senin, 28 Sep 2020 06:30 WIB
'W: Two Worlds' Eps.5, Kang Chul Ditarik ke Dunia Nyata
Jumat, 18 Sep 2020 06:30 WIB
'W: Two Worlds' Eps.4, Kang Chul Dituduh Membunuh Keluarganya Sendiri
Kamis, 17 Sep 2020 06:30 WIB
Tanggal Tayang dan Sinopsis Drama Korea Shin Min Ah & Lee Jong Suk 'The Remarried Empress'
Kamis, 19 Jun 2025 16:45 WIB
Kabar Terbaru Lee Jong Suk usai Dirumorkan Putus dengan IU
Jumat, 23 May 2025 23:00 WIB
Orang Terdekat Tepis Rumor Putus, Hubungan IU-Lee Jong Suk Makin Kuat
Kamis, 22 May 2025 12:00 WIBTERKAIT