Polemik Comeback BLACKPINK, Patung Hindu hingga Mirip Lagu Indonesia
Dugaan Pelecehan Agama Hindu
Kontroversi yang tengah dibahas publik mengenai adegan yang menampilkan patung Dewa Hindu yang dianggap suci.
ADVERTISEMENT
IKUTI QUIZ
Dalam video klip, di menit 1:20, patung Dewa Hindu digunakan sebagai penyangga ketika Lisa tengah nge-rap saat duduk di sebuah singgasana.
Hal itu dianggap tak menghormati agama Hindu dan para dewa. Penggemar yang mengeluhkan hal ini mengkhawatirkan imej BLACKPINK di masa depan.
"Orang-orang mengatakan Lisa adalah orang Thailand dan itu adalah bagian dari Buddha, belajarkah kalian?" ucap @ChastainxMargot di Twitter, Sabtu (27/6).
Setelah mendapat banyak kecaman, akhirnya YG Entertainment pun langsung menghapus adegan patung tersebut di MV How You Like That.
2 / 4
ARTIKEL TERKAIT
BLACKPINK Disebut Bakal Comeback di Bulan November, Agensi Beri Respons
Selasa, 12 Aug 2025 09:40 WIB
Video Dance 'How You Like That' BLACKPINK Capai 1 Miliar Penonton
Selasa, 08 Feb 2022 12:40 WIB
Cetak Rekor, MV Jennie BLACKPINK Tembus 600 Juta Penayangan YouTube
Jumat, 15 Jan 2021 15:39 WIB
Penampilan BLACKPINK di Depan Publik Usai Rilis Teaser
Jumat, 29 Mar 2019 09:58 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA
00:53
Video: Jennie BLACKPINK Bakal Gelar Pameran Foto di Ultah ke-30 Tahun
Senin, 05 Jan 2026 14:00 WIB
00:59
Video: BLACKPINK Bersinar di TC Candler 2025, Rose di Peringkat Pertama
Senin, 29 Dec 2025 15:00 WIB
01:33
KALEIDOSKOP 2025
Video: 3 Konser di Indonesia Terludes Tiketnya 2025, Habis Hitungan Menit
Senin, 22 Dec 2025 12:00 WIB
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER