BTS Selesai Cuti dan Siap Kembali Dominasi Jagat Kpop
Foto: Instagram/international_kpop_fans
Jakarta, Insertlive - Cuti jangka panjang BTS sudah selesai. Mereka sudah bersiap untuk kembali berkarya dan kembali meramaikan ranah hiburan dunia.
Big Hit Entertainment telah mengumumkan secara resmi pada hari ini Senin (16/9) bahwa grup musik jagoannnya, Bangtan Sonyeondan atau BTS, sudah selesai menjalani cuti selama dua bulan.
"BTS telah mengakhiri periode istirahat mereka dan sedang bersiap untuk memulai kegiatan yang dijadwalkan," tulis pernyataan resmi dari Big Hit Entertainment.
BTS mengumumkan cuti pada 11 Agustus 2019 kemarin. Mereka mengatakan bahwa seluruh member akan menjalani masa istirahat jangka panjang untuk kali pertama semenjak debut tahun 2013 silam.
Kini, setelah lebih dari satu bulan, BTS sudah siap kembali bekerja.
Berakhirnya masa cuti ditandai dengan kehadiran mereka di Bandara Internasional Incheon hari ini waktu setempat.
BTS sudah diagendakan untuk mengadakan konser Love Yourself: Speak Yourself di Stadion Internasional King Fahd, Arab Saudi, pada 11 Oktober 2019 mendatang.
Kemudian, mereka bakal menggelar konser di Stadion Olimpiade Seoul, Korea Selatan, pada 26, 27, dan 29 Oktober 2019 mendatang.
(syf/syf)
Big Hit Entertainment telah mengumumkan secara resmi pada hari ini Senin (16/9) bahwa grup musik jagoannnya, Bangtan Sonyeondan atau BTS, sudah selesai menjalani cuti selama dua bulan.
"BTS telah mengakhiri periode istirahat mereka dan sedang bersiap untuk memulai kegiatan yang dijadwalkan," tulis pernyataan resmi dari Big Hit Entertainment.
ADVERTISEMENT
IKUTI QUIZ
Kini, setelah lebih dari satu bulan, BTS sudah siap kembali bekerja.
Berakhirnya masa cuti ditandai dengan kehadiran mereka di Bandara Internasional Incheon hari ini waktu setempat.
BTS sudah diagendakan untuk mengadakan konser Love Yourself: Speak Yourself di Stadion Internasional King Fahd, Arab Saudi, pada 11 Oktober 2019 mendatang.
Kemudian, mereka bakal menggelar konser di Stadion Olimpiade Seoul, Korea Selatan, pada 26, 27, dan 29 Oktober 2019 mendatang.
(syf/syf)
ARTIKEL TERKAIT
Siap Comeback, BTS Bakal Gelar 65 Konser dalam Tur Dunia Tahun 2026
Selasa, 28 Oct 2025 21:15 WIB
BTS Ungkap Rasa Canggung Ketika ARMY Dilarang Bersorak Saat Konser
Minggu, 27 Mar 2022 09:30 WIB
BTS Umumkan Konser 'Permission To Dance On Stage' di Las Vegas
Rabu, 23 Feb 2022 13:15 WIB
Terjual 1,8 Juta Kopi, Lagu 'Butter' BTS Puncaki Digital Song Sales AS
Jumat, 07 Jan 2022 19:50 WIB
SNAP! adalah kanal video vertikal yang menyajikan konten infotainment singkat, cepat, dan visual. SNAP! menghadirkan cuplikan selebriti, tren viral, hingga highlight interview.
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER