Penampilan 'Polos' Jungkook BTS yang Bikin Fans Heboh
Senin, 26 Aug 2019 12:21 WIB
Jungkook BTS bikin penggemar heboh (Foto: Instagram/bts.jungkook)
Pemandangan Jungkook tampil polos alias tanpa make-up terlihat saat BTS membagikan klip dari kelas Bahasa Inggris mereka. Tetapi, kehadiran Jungkook justru membuat netizen salah fokus.
Seperti dilansir dari Koreaboo, Jungkook tampil dengan wajah tanpa riasan dan pakaian kasual. Penampilan Jongkook tersebut justru mendapat pujian dari penggemarnya. Mereka menilai Jungkook BTS sangat keren dan tampan walau tanpa make-up di wajah.
"Wajah tanpa make-up Jungkook adalah yang terbaik dari Jungkook," kata salah satu netizen. "Jungkook sangat tampan," kata yang lainnya. "Menggemaskannya Jungkook," ujar yang lainnya. "Ia memiliki banyak tampilan ikonik, tapi enggak ada yang seperti Jungkook saat tampil tanpa riasan dan pakai baju kebesaran," ujar yang lainnya.
(fik/fik)
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Jungkook BTS Tuai Kontroversi Saat Pakai Topi MAGA Versi Jepang
Senin, 16 Jun 2025 20:30 WIB
Sapa Penggemar di Momen Imlek, Jimin BTS Janji Segera Kembali usai Wamil
Kamis, 30 Jan 2025 17:45 WIB
Foto Lama Jungkook BTS Mendadak Viral, Terungkap Lengannya Sebelum Penuh Tato
Senin, 16 Dec 2024 17:15 WIB
Jadi Member BTS Paling Sukses Versi Forbes, Berapa Kekayaan Jungkook?
Jumat, 07 Jun 2024 09:00 WIB
Forbes Umumkan Member BTS yang Paling Sukses
Kamis, 06 Jun 2024 10:00 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK