3 Kontroversi Ustaz Yusuf Mansur, Sumpahi Jemaah hingga Teriak Saat Azan

2. Sumpahi Jemaah Miskin
Ustaz Yusuf Mansur kembali membuat heboh usai melontarkan sumpah pada jemaahnya.
Hal itu dilihat melalui unggahan video yang tersebar di media sosial. Awalnya, Yusuf Mansur menyampaikan ceramah soal sedekah yang memberikan motivasi kepada para jemaahnya.
Namun, di tengah ceramahnya tiba-tiba ia melontarkan sumpah tersebut pada jemaah yang tak mau bersedekah.
"Siapa yang pengen punya duit 10 miliar?," tanya Yusuf Mansur pada jemaahnya.
"Mana? Mana? Yang nggak ngacung gua sumpahin miskin!," lanjut Yusuf Mansur.
Dalam video yang tersebar itu juga tertulis 'Parah! Jama'ahnya nggak ada yang mau sedekah, eh Ustadz Yusuf Mansur malah ngomong yang enggak-enggak gue sumpahin miskin lu!'.
Atas aksinya tersebut, ustaz Yusuf Mansur langsung dicaci oleh warganet.
![]() |
3. Teriak-teriak Saat Azan
Ustaz Yusuf Mansur belum lama ini membagikan unggahan baru di halaman Instagram pribadinya.
Unggahan tersebut memperlihatkan rekaman video saat Ustaz Yusuf Mansur sedang melaksanakan salat ghaib untuk mendiang Emmeril Kahn Mumtadz.
Sayangnya, video itu justru disorot publik karena menuai hujatan dari berbagai pengguna media sosial.
Pasalnya, dalam video yang diunggah oleh ustaz Yusuf Mansur, ia tampak asyik merekam video di tengah kumandang azan menggema.
Tak hanya merekam, Ustaz Yusuf Mansur malah terlihat berteriak memanggil salah seorang jemaah.
"MasyaAllah, Allahuakbar!, wali nih wali, hei Jamil!," teriak Ustaz Yusuf Mansur.
Momen itu lantas menuai hujatan warganet karena ustaz Yusuf Mansur dinilai tak menghargai suara azan yang sedang berkumandang.
- yusuf mansur
- kontroversi yusuf mansur
-
ustaz yusuf mansur
Ustaz Yusuf Mansur
Selengkapnya

Kondisi Yusuf Mansur Usai Alami Kecelakaan di Jalan Tol
Rabu, 01 Mar 2023 20:00 WIB
Ustaz Yusuf Mansur Kecelakaan, Ban Mobil Sampai Robek
Selasa, 28 Feb 2023 14:15 WIB
Jika Terbukti Gondol Uang Sedekah, Yusuf Mansur: Saya Berhenti Jadi Ustaz
Sabtu, 11 Dec 2021 16:00 WIB
Jenazah Ayah Ustaz Yusuf Mansur Dimakamkan Sore Ini
Kamis, 13 Feb 2020 13:19 WIB
Cerita Sukses Ustaz Yusuf Mansur Jadi Pimpinan Yayasan Daarul Qur'an
Minggu, 13 Oct 2024 18:00 WIB
Hikmah Hujan Badai di Masjidil Haram Menurut Ustaz Yusuf Mansur
Kamis, 24 Aug 2023 10:40 WIB
TKW Hong Kong Gugat Uang Investasi, Ustaz Yusuf Mansur Ngira Buat Sedekah
Kamis, 16 Jun 2022 23:00 WIBTERKAIT