Venna Melinda Kena Gerebek Saat Malam Pertama, Pintu Hotel Digedor-gedor

Insertlive | Insertlive
Jumat, 25 Mar 2022 11:58 WIB
Venna Melinda dan Ferry Irawan Foto: instagram.com/vennamelindareal

Venna Melinda Sembunyi di Kamar Mandi

Saking paniknya, Venna Melinda sampai refleks bersembunyi di kamar mandi seperti takut ketahuan.

"Aku sampai ngumpet di kamar mandi, kayak kesannya digerebek, padahal mamaku itu iseng aja, jadinya lucu aja," sahut Venna.

Venna Melinda dan Ferry Irawan menikah pada 7 Maret lalu. Mereka menggelar pesta pernikahan di Bali.

ADVERTISEMENT

Ini menjadi pernikahan kedua Venna setelah sebelumnya menikah dengan Ivan Fadilla pada 1995 dan bercerai pada 2014.

Pernikahan pertamanya, Venna Melinda dikaruniai dua orang putra Verrell Bramasta dan Athalla Naufal.

[Gambas:Video Insertlive]


2 / 2
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER