Kabar Duka, Musisi Younky Soewarno Meninggal Dunia
Kabar Duka, Musisi Younky Soewarno Meninggal Dunia (Foto: Instagram)
Jakarta, Insertlive -
(dia/fik)
Kabar duka kembali menyelimuti dunia hiburan Tanah Air. Musisi Younky Soewarno meninggal dunia.
Kabar meninggalnya Younky Soewarno disampaikan gitaris Gigi, Dewa Budjana, lewat unggahan Instagramnya.
Dewa Budjana juga membagikan potret terakhir dirinya bersama Younky Soewarno di sebuah studio rekaman.
ADVERTISEMENT
"Selamat jalan mas Gregorius YOUNKY SOEWARNO (Komposer, arranger, keyboardist, producer hebat negeri ini)," tulis Dewa Budjana, Jumat (11/2)
Baca Juga : Keluarga Ungkap Penyebab Kematian Bob Saget |
Younky Soewarno dikenal sebagai salah satu musisi dan komponis terbaik Indonesia.
Ia juga merupakan sosok di balik kesuksesan Krisdayanti dalam acara Asia Bagus 1992 hingga keluar sebagai juara.
(dia/fik)
ARTIKEL TERKAIT
Diisukan Pacaran, Ekspresi Dewa Budjana Iringi Lagu Desy Ratnasari Disorot
Jumat, 12 May 2023 12:15 WIB
Penyesalan Dewa Budjana Tak Dapat Bertemu Mendiang Bens Leo di Hari terakhir
Senin, 29 Nov 2021 23:00 WIB
Dewa Budjana Kenang Sosok Sapardi Djoko Damono: Dia Sastrawan Besar
Minggu, 19 Jul 2020 19:30 WIB
Ada Apa Maia Estianty Datangi Rumah Ahmad Dhani?
Kamis, 12 Mar 2020 13:44 WIB
SNAP! adalah kanal video vertikal yang menyajikan konten infotainment singkat, cepat, dan visual. SNAP! menghadirkan cuplikan selebriti, tren viral, hingga highlight interview.
BACA JUGA
24:26
Kenangan Ivan Gunawan Diprotes Sang Ayah Berdandanan Wanita
Rabu, 30 Apr 2025 16:00 WIB
02:15
INFASHION
Jadi Inspirasi, Semarak Busana Keluarga Artis di Lebaran 2024
Sabtu, 13 Apr 2024 10:00 WIB
Bela Palestina, Putri Ariani & Dewa Budjana Bawakan Lagu 'We Will Not Go Down'
Rabu, 08 Nov 2023 12:40 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER