Simak 10 Daftar Orang Terkaya di Indonesia Versi Forbes 2021

DIS | Insertlive
Kamis, 29 Jul 2021 14:39 WIB
Sri Prakash Lohia Foto: Muhammad Ridho

3. Sri Prakash Lohia

 

Nama Sri Prakash Lohia, miliarder pendiri perusahaan petrokimia dan tekstil, Indorama Corporation (PT Indorama Syntetics Tbk/INDR), yang lahir di Kolkata, India dengan kekayaan sebesar US$6,2 miliar atau setara Rp91,35 triliun menduduki peringkat ke-3 di Indonesia dan 461 di dunia.

Semula penurunan kekayaannya sebesar US$6,5 miliar (Rp94,25 triliun) hingga kini mencapai US$68 juta (Rp896 miliar) dalam seharinya.

ADVERTISEMENT

4. Prajogo Pangestu

Prajogo Pangestu menduduki posisi keempat orang terkaya di Indonesia dan orang terkaya nomor 514 di dunia. Saat ini Prajogo memiliki total kekayaannya mencapai US$5,6 miliar atau Rp81,2 triliun.

Kendati demikian, kekayaan pria berusia 77 tahun ini turun signifikan dibandingkan dengan daftar orang terkaya tahun 2021 lalu yang tercatat US$6,5 miliar atau Rp94,25 triliun.

Prajogo membangun perusahaan publik PT Barito Pacific Tbk (BRPT), sebelumnya Pacific Lumber, pada 1993.


Pada tahun 2007, ia mengakuisisi perusahaan petrokimia Chandra Asri yang kemudian bergabung dengan Tri Polyta Indonesia.

Perusahaan ini kini menjadi produsen petrokimia terintegrasi terbesar di Indonesia.

Pada tahun 2015, PT Chandra Asri Petrochemical Tbk (TPIA) bekerjasama dengan Michelin, pabrikan ban asal Prancis, di Indonesia.

Sehari kekayaan naik US$ 312 juta atau setara Rp 4,52 triliun.

2 / 5
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER