Heboh Video Mobil Goyang Saat Macet di Puncak

Laman media sosial tengah heboh dengan video penampakan sebuah mobil yang bergoyang saat macet di kawasan Puncak, Jawa Barat.
Video tersebut beredar luas di media sosial TikTok dan telah disaksikan jutaan pengguna.
Dalam video yang diambil seorang pria itu, terlihat satu ruas jalan yang macet.
Lalu, sebuah mobil minibus berwarna silver tampak bergoyang-goyang di tengah kemacetan.
"Mobil goyang di Puncak," tulisnya untuk melengkapi unggahan videonya itu.
Pria yang merekam kejadian dari belakang mobil tersebut kaget dan mengucapkan istighfar berkali-kali.
"Astaghfirullahaladzim. Astaghfirullahalazdim. Mobil lagi goyang-goyang. Tolonglah nggak pas macet juga, kenapa nggak belok dulu aja," ucapnya.
Unggahan tersebut langsung ramai mendapat reaksi dari warganet.
"Positif thinking aja mereka lagi berantem di dalem," ujar warganet.
"Itu lagi ngapain ya? main trampolin?," tanya warganet lain.
Namun, belum diketahui apa yang sebenarnya terjadi dalam mobil goyang itu. Dan belum diketahui identitas orang di mobil goyang yang menghebohkan itu.
(dis/fik)
Viral Rumah dengan Pemandangan Air Terjun
Sabtu, 01 Apr 2023 20:00 WIB
Tak Tahu Malu, Pencuri Tinggalkan Pesan usai Curi Barang
Jumat, 20 Dec 2019 15:56 WIB
Dikira Bangkit dari Kubur, Pria Ini Bikin Geger Satu Kampung
Rabu, 09 Oct 2019 08:39 WIB
Akui Salah, Pengendara Menangis dan Minta Maaf ke Bripda Eka Setiawan
Selasa, 17 Sep 2019 15:15 WIB
Viral Penjual Mainan Mengaku Rugi Usai Diborong Verrell Bramasta, Ini Faktanya
Selasa, 01 Jul 2025 19:30 WIB
Naik Kelas Ekonomi, Video Putri Kako Jepang Ketiduran di Pesawat Disorot
Rabu, 02 Jul 2025 10:40 WIB
5 Berita Populer: Nikita Tuntut Reza Minta Maaf, Baim Dapat Hak Asuh Anak
Kamis, 26 Jun 2025 21:47 WIBTERKAIT