Datangi RSPAD, Anang & Ashanty Ikut Vaksinasi Vaksin Nusantara

Jakarta, Insertlive -
Pasangan selebriti Anang Hermansyah dan Ashanty menyambangi RSPAD Gatot Soebroto pad Jumat (16/4).
Keduanya hadir di sana untuk pengambilan sampel darah untuk kebutuhan Vakin Nusantara yang diklaim sebagai vaksin buatan Indonesia.
"Iya, semua pengambilan sampel. Hari ini mas Anang sama Ashanty aja ya yang ke sini," ujar Kolonel dr Jonny peneliti utama Vaksin Nusantara dikutip dari Detikcom.
ADVERTISEMENT
Ashanty sebelumnya memang sempat terpapar COVID-19. Ashanty kala itu terinfeksi bersama tiga anaknya, Aurel, Azriel, dan Arsy.
Kondisi Ashanty saat terpapar COVID-19 sempat memburuk lantaran Ashanty juga mengidap penyakit autoimun.
(dia/syf)
ARTIKEL TERKAIT

Lulus Ujian Proposal Disertasi S3 di UNAIR, Ashanty Dapat Nilai Segini
Kamis, 24 Apr 2025 11:00 WIB
Tanah Warisan Orang Tua Bersengketa, Ashanty Bersyukur Didukung Anang Hermansyah
Minggu, 16 Feb 2025 17:30 WIB
Pelaku Dugaan Pelecehan Seksual ke Anak Karyawan Ashanty Akhirnya Ditangkap
Minggu, 16 Feb 2025 15:00 WIB
Takut Disuntik Vaksin, Anang Hermansyah Kelojotan hingga Ucap Sumpah Serapah
Sabtu, 24 Apr 2021 22:30 WIB
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER