Positif Corona, Pangeran Charles Dikecam karena Karantina di Skotlandia
Pangeran Charles terjangkit virus Corona (Foto: Twitter/PrinceCharles)
Jakarta, Insertlive - Pangeran Charles dinyatakan terjangkit virus Corona. Saat ini, diketahui, Pangeran Charles melakukan isolasi diri di Skotlandia. Sang istri, Camilla juga berada di tempat yang sama dengan Pangeran Charles.
Namun, keberadaan Charles dan Camilla yang diisolasi di Skotlandia langsung menarik perhatian warga Inggris. Mereka mengecam hal tersebut. Mereka mengaku heran karena Kerajaan Inggris memberikan izin kepada Pangeran Charles melakukan perjalanan ke Skotlandia di saat ayah Pangeran William dan Pangeran Harry itu sudah mengalami gejala ringan.
Padahal, warga Inggris sudah dilarang untuk menggunakan rumah kedua mereka atau rumah liburan di Skotlandia atau negara lain untuk dijadikan sebagai lokasi karantina diri di tengah wabah virus Corona.
Pelarangan ini dilakukan karena dikhawatirkan akan menambah pekerjaan ekstra untuk tenaga medis di Skotlandia dan mengurangi pelayanan kesehatan terhadap warga di negara tersebut.
Namun, saat disinggung soal kecaman dan kritikan publik terhadap Pangeran Charles, Perdana Menteri Skotlandia, Nicola Sturggeon menolak berkomentar. Ia justru menjelaskan bahwa tidak ingin orang-orang melihat negaranya sebagai tempat bersembunyi dari virus.
"Kami ingin setiap orang dapat bertanggung jawab, kami tidak ingin orang melihat Skotlandia dan pulau-pulaunya sebagai tempat mereka bisa sembunyi dari virus," ungkapnya dilansir dari BBC.
(nap/fik)
Namun, keberadaan Charles dan Camilla yang diisolasi di Skotlandia langsung menarik perhatian warga Inggris. Mereka mengecam hal tersebut. Mereka mengaku heran karena Kerajaan Inggris memberikan izin kepada Pangeran Charles melakukan perjalanan ke Skotlandia di saat ayah Pangeran William dan Pangeran Harry itu sudah mengalami gejala ringan.
Pangeran Charles positif Corona/ Foto: Istimewa |
ADVERTISEMENT
Pelarangan ini dilakukan karena dikhawatirkan akan menambah pekerjaan ekstra untuk tenaga medis di Skotlandia dan mengurangi pelayanan kesehatan terhadap warga di negara tersebut.
IKUTI QUIZ
"Kami ingin setiap orang dapat bertanggung jawab, kami tidak ingin orang melihat Skotlandia dan pulau-pulaunya sebagai tempat mereka bisa sembunyi dari virus," ungkapnya dilansir dari BBC.
(nap/fik)
ARTIKEL TERKAIT
Pangeran Philip Rayakan Ultah ke-99 Bersama Ratu Elizabeth
Rabu, 10 Jun 2020 21:15 WIB
Pangeran Charles Terjangkit Virus Corona
Rabu, 25 Mar 2020 18:23 WIB
Staf Kerajaan Inggris Positif Corona, Ratu Elizabeth Diungsikan
Senin, 23 Mar 2020 12:45 WIB
Pangeran Charles Rayakan Ulang Tahun ke-71
Kamis, 14 Nov 2019 19:36 WIB
SNAP! adalah kanal video vertikal yang menyajikan konten infotainment singkat, cepat, dan visual. SNAP! menghadirkan cuplikan selebriti, tren viral, hingga highlight interview.
BACA JUGA
Pangeran William Mengaku Dulu Sulit Akrab dengan Ratu Elizabeth dan Pangeran Philip
Selasa, 04 Nov 2025 11:15 WIB
Diduga Terlibat Skandal Predator Seksual, Prince Andrew Lepas Gelar Bangsawan
Sabtu, 18 Oct 2025 11:30 WIB
Setahun Terpisah, Begini Respons Pangeran Harry Usai Bertemu Raja Charles
Jumat, 12 Sep 2025 14:15 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER
Pangeran Charles positif Corona/ Foto: Istimewa