Sambil Menangis, Vitalia Sesha Ucapkan Permintaan Maaf
Jumat, 28 Feb 2020 12:55 WIB
Vitalia Sesha sampaikan permintaan maaf sambil menangis (Foto: Rifkianto Nugroho)
Pada kesempatan itu, Vitalia yang mengenakan baju tahanan berwarna hijau dengan wajah ditutupi masker menyampaikan permintaan maafnya di depan awak media.
"Untuk semuanya, terutama kepada keluarga saya, saya mohon maaf yang sebesar-besarnya. Dan kepada seluruh masyarakat, saya ucapkan maaf yang sebesar-besarnya," kata Vitalia Sesha sambil terisak, di Polres Jakarta Barat, Jumat (28/2).
Vitalia Sesha juga berjanji, tidak akan menggunakan barang haram ini dan menghimbau pada seluruh masyarakat untuk menjauhi narkoba.
(nap/fik)
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Jalani Sidang Narkoba, Vitalia Sesha Berharap Bisa Direhabilitasi
Selasa, 23 Jun 2020 23:00 WIB
Keluarga Tak Percaya Vitalia Sesha Berani Pakai Narkoba
Jumat, 28 Feb 2020 17:00 WIB
Vitalia Sesha Sudah Tiga Bulan Pakai Narkoba
Kamis, 27 Feb 2020 13:16 WIB
Penampakan Vitalia Sesha Pakai Baju Tahanan
Kamis, 27 Feb 2020 11:20 WIB
Vitalia Sesha Ditangkap Bareng Pacar, Netizen: Kena Lagi Deh
Kamis, 27 Feb 2020 08:30 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK