Pertanda Cinta Sudah Kandas, 5 Artis Ini Hapus Foto Pasangan dari IG

DIS | Insertlive
Senin, 17 Feb 2020 12:23 WIB
Deretan artis ini memberi kode kandasnya hubungan keduanya dengan menghapus seluruh potret kebersamaan di laman Instagram. Foto: Dok. Instagram/graciaz14

Gracia Indri

Perceraian antara Gracia Indri dan David NOAH juga membuat publik kaget karena keduanya jarang diterpa isu tak sedap. Berita ini mencuat setelah publik tak lagi melihat potret David di laman Instagram milik Gracia.

Ternyata, Gracia telah mendaftarkan gugatan cerainya pada 4 Juli 2017 silam. Tak hanya menghapus semua kemesraan keduanya, Gracia juga tak lagi mengikuti akun sang mantan suami, David NOAH.

6 / 6
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER