Mengenang Sosok Almarhum Alfin Lestaluhu, Pemain Timnas U-16

DIS | Insertlive
Jumat, 01 Nov 2019 13:50 WIB
Alfin Lestaluhu meninggal dunia Kamis (31/10) kemarin. Alfin Lestaluhu (Foto: instagram.com/)

Diincar Bima Sakti Sejak Lama

Pelatih Timnas Indonesia U-16, Bima Sakti menyebutkan bahwa dirinya sudah sejak lama mengincar Alfin Lestaluhu.  Alfin sendiri diketahui menempuh pendidikan di Sekolah Khusus Olahraga di Ragunan demi menyalurkan bakatnya di bidang sepakbola.

Bahkan, banyak yang menyebut performa Alfin di Timnas Indonesia U-16 semakin membaik di bawah asuhan Bima Sakti.

Bima Sakti mengungkapkan bahwa Alfin tak pernah mengeluh ketika harus diturunkan dalam posisi dan waktu tak menentu ketika bertanding.

ADVERTISEMENT



2 / 4
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER