Detik-Detik Penangkapan Rio Reifan Terkait Narkoba

Nadiyas Utami Pratiwi | Insertlive
Kamis, 15 Aug 2019 07:30 WIB
Kronologi ketika Rio Reifan ditangkap karena penggunaan narkoba Foto: instagram.com/rioreifan
Jakarta, Insertlive - Artis dan pemain sinetron Rio Reifan kembali ditangkap oleh kepolisian karena kepemilikan dan penggunaan narkoba pada Selasa (13/8). Hal ini langsung dibenarkan oleh Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono.

Selain itu, saat ditangkap Rio Reifan sedang sendirian dengan menggunakan kaus berwarna hijau dan topi merah. Dalam sebuah video yang tersebar di media sosial, terdapat beberapa barang bukti dan Rio Reifan menjelaskan apa saja yang ia gunakan dan jam berapa.

[Gambas:Instagram]



"Ini barang buktinya saya pakai jam 10.00. Saya pakai sendiri dan bakar sisa-sisanya aja" ucap Rio saat ditanyai oleh polisi saat ditangkap.

Dilansir dari Detikhot, barang bukti yang disita bersama Rio Reifan malam itu adalah kemasan bekas minuman teh, bungkus rokok, plastik klip, dan pipet.



Ini bukanlah pertama kalinya bagi Rio Reifan terjerat kasus narkoba. Sebelumnya, Rio terjerat kasus yang sama dan ditangkap pada Kamis, 8 Januari 2015. Kala itu ia divonis 1 tahun 2 bulan penjara.

Belum ada keterangan lebih lanjut tentang narkoba jenis apa yang dipakai Rio. Kabarnya, Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono


[Gambas:Video Insertlive]

ADVERTISEMENT

(nap/nap)
ARTIKEL TERKAIT
Loading
Loading
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER