Bingungnya Gilang Dirga Disebut Galih Ginanjar

Jakarta, Insertlive - Galih Ginanjar terus menjadi sorotan. Pernyataannya soal ikan asin terkait mantan istrinya, Fairuz A Rafiq masih menjadi perbincangan hangat. Gara-gara hal tersebut. Galih dilaporkan Fairuz ke polisi. Netizen terus membahas kasus suami Barbie Kumalasari ini. Bahkan, tanpa segan netizen menghujat dan mencaci maki Galih.
Netizen kesal dan marah karena Galih dianggap telah menyakiti hati banyak perempuan. Namun, di antara keadaan yang memanas itu, ada cerita lucu di baliknya. Di media sosial Twitter, ada seorang ibu-ibu yang malah menyalahkan Gilang Dirga dan mengklaim dialah yang seharusnya dihukum karena telah menyebut kata 'ikan asin'.
Sementara itu, Gilang Dirga ikut mengunggah sebuah tangkapan layar ketika cuitan salah seorang akun di Twitter yang membawa-bawa namanya. Gilang juga menuliskan caption, "Salah gue apaa coba...bingung mau ketawa apa marah sama tweet orang ini. Semoga ibu bahagia ya. #buktibahwanetijenterkadangpatutdikasihani."
Unggahan itu langsung dibanjiri komen-komen lucu dari para netizen. "Galih Ginanjar Bambang bukan Gilang Dirga!!", "Si ibu butuh aqua kayanya hahaha", "Typo banget keterlaluan nih," tulis para netizen.
Waduh, bagaimana menurut Insertizen mereka mirip nggak ya sehingga si ibu bisa salah orang?
(dis)
Netizen kesal dan marah karena Galih dianggap telah menyakiti hati banyak perempuan. Namun, di antara keadaan yang memanas itu, ada cerita lucu di baliknya. Di media sosial Twitter, ada seorang ibu-ibu yang malah menyalahkan Gilang Dirga dan mengklaim dialah yang seharusnya dihukum karena telah menyebut kata 'ikan asin'.
![]() |
Sementara itu, Gilang Dirga ikut mengunggah sebuah tangkapan layar ketika cuitan salah seorang akun di Twitter yang membawa-bawa namanya. Gilang juga menuliskan caption, "Salah gue apaa coba...bingung mau ketawa apa marah sama tweet orang ini. Semoga ibu bahagia ya. #buktibahwanetijenterkadangpatutdikasihani."
Unggahan itu langsung dibanjiri komen-komen lucu dari para netizen. "Galih Ginanjar Bambang bukan Gilang Dirga!!", "Si ibu butuh aqua kayanya hahaha", "Typo banget keterlaluan nih," tulis para netizen.
ADVERTISEMENT
Waduh, bagaimana menurut Insertizen mereka mirip nggak ya sehingga si ibu bisa salah orang?
(dis)
-
galih ginanjar
Galih Ginanjar
Selengkapnya -
barbie kumalasari
Barbie Kumalasari
Selengkapnya -
gilang dirga
ARTIKEL TERKAIT

Dear Galih Ginanjar, Barbie Kumalasari Tantang Kembalikan Uang Miliaran
Kamis, 04 Feb 2021 18:32 WIB
Dituding Barbie Telah Berkhianat, Galih Ginanjar: Dia yang Minta Cerai
Kamis, 04 Feb 2021 17:00 WIB
Galih Ginanjar Tampil bareng Cewek Cantik, Ini Kata Barbie Kumalasari
Minggu, 31 Jan 2021 16:55 WIB
Galih Ginanjar Keluar Penjara, Barbie Kumalasari Mendadak Ingin Rujuk
Kamis, 07 Jan 2021 10:14 WIB
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER