Valerie, Shaloom dan El Rumi Sudah Nyoblos di Inggris
Senin, 15 Apr 2019 09:20 WIB
Valerie Thomas/Foto: Instagram/valerieethomas
Selain ketiga artis tersebut, para Warga Negara Indonesia di London, Inggris sudah mulai melakukan hak pilihnya pada 13 April 2019. El Rumi memposting foto dengan memamerkan jari kelingking bertinta.
Selain El Rumi, Valerie juga ikut meramaikan pesta demokrasi di Inggris dengan memposting sebuah foto bersama sang ibunda sambil memamerkan jari kelingking bertinta. "Pilpres 2019" tulis Valerie dalam unggahannya di Instagram.
Sedangkan, Shalom membagikan foto serta video singkat pada Instastory miliknya dengan memamerkan jari kelingking yang bertinta bersama teman-temannya. Shalom juga sempat diwawancarai oleh salah satu stasiun TV saat sedang mengantri untuk melakukan pencoblosan di KBRI Inggris.
"Nyoblos sudah" tulis Shalom pada unggahan Instastory miliknya.
(dis/doa)
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Diduga Pacaran, Valerie Thomas Sebut Punya Kesamaan dengan Anak Zulhas
Rabu, 18 Dec 2024 18:30 WIB
Pamer Foto Berdua, Morgan Oey & Valerie Thomas Pacaran?
Jumat, 05 May 2023 19:30 WIB
Valerie Thomas Cerita Beban Nama Jeremy Thomas hingga Benci Cap Anak Artis
Jumat, 16 Sep 2022 22:35 WIB
Ditegur Ina Thomas karena Pakai Bikini, Valerie Thomas: Jangan Jadi Netizen
Kamis, 18 Aug 2022 14:17 WIB
Wadidaw, Valerie Thomas Blak-blakan Pernah Nonton Film Porno
Minggu, 13 Jun 2021 09:30 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK