Pasca Bebas dari Penjara, Augie Fantinus Siap Berbagi Ilmu

Jakarta, Insertlive - Augie Fantinus telah resmi bebas dari penjara. Ditemui di kediamannya di kawasan Tomang, Jakarta Barat, Selasa (12/3), Augie mengaku sangat bersyukur. Bahkan saat awal kebebasannya, para kerabat telah menyiapkan 'pesta martabak'.
"Seneng banget. Akhirnya keluarga kecilku balik lagi. Denger Papi ngorok lagi," ujar Adriana Bustami, istri Augie Fantinus.
"Banyak lampiasin kangen sama istri dan anak. Temen-teman tau gue suka martabak. Welcome food martabak empat boks, ada dari Yosi Project Pop dan tante," sambung Augie antusias.
Pasca bebas, Augie juga siap berbagi ilmu dengan banyak orang perihal kasus hukum yang pernah membelitnya. "Bisa sharing masalah UU ITE, bisa sharing kehidupan rutan seperti apa," tutur Augie.
Salah satu perubahan yang dirasakan sang istri pasca Augie bebas adalah berat badan. "Berat badan dia lumayan banyak turun. Iya dong (makin turun) kayak zaman pacaran lagi," tutur Adriana sambil tersenyum.
"Pikiran ada, makan juga nggak terlalu banyak. Trus nggak pernah sidang, setiap mau sidang kepikiran," imbuh pemain film Lagi Lagi Ateng tersebut.
Terakhir, Augie Fantinus mengaku bersyukur dengan fase baru dalam kehidupannya kini. "Selalu bersyukur. Di dalam rutan juga belajar bersyukur. Kejadian ini bikin kita bersyukur," tutupnya.
[Gambas:Video Insertlive]
(ren/ren)
"Seneng banget. Akhirnya keluarga kecilku balik lagi. Denger Papi ngorok lagi," ujar Adriana Bustami, istri Augie Fantinus.
![]() Augie Fantinus dan istri |
"Banyak lampiasin kangen sama istri dan anak. Temen-teman tau gue suka martabak. Welcome food martabak empat boks, ada dari Yosi Project Pop dan tante," sambung Augie antusias.
ADVERTISEMENT
Pasca bebas, Augie juga siap berbagi ilmu dengan banyak orang perihal kasus hukum yang pernah membelitnya. "Bisa sharing masalah UU ITE, bisa sharing kehidupan rutan seperti apa," tutur Augie.
"Pikiran ada, makan juga nggak terlalu banyak. Trus nggak pernah sidang, setiap mau sidang kepikiran," imbuh pemain film Lagi Lagi Ateng tersebut.
Terakhir, Augie Fantinus mengaku bersyukur dengan fase baru dalam kehidupannya kini. "Selalu bersyukur. Di dalam rutan juga belajar bersyukur. Kejadian ini bikin kita bersyukur," tutupnya.
[Gambas:Video Insertlive]
(ren/ren)
ARTIKEL TERKAIT

Augie Fantinus Curhat Kondisi Rumah Tangga, Langsung Kicep Saat Boris Bilang Ini
Kamis, 04 May 2023 17:00 WIB
Jalani 8 Tahun Pernikahan, Augie Fantinus: Tetap Belajar Jadi Lebih Baik
Sabtu, 05 Mar 2022 23:00 WIB
Pascabebas dari Penjara, Augie Fantinus Rencanakan Liburan
Senin, 18 Mar 2019 20:50 WIB
Andriana Bustami Senang Augie Fantinus Divonis Bebas
Rabu, 06 Mar 2019 21:35 WIB
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER