Ulang Tahun, Nadia Mulia Dapat Surprise dan Ungkap Harapan
Rabu, 20 Feb 2019 21:26 WIB
Nadia Mulya/Foto: Taufik Oktavianto
Menurut Nadia, ini merupakan surprise perdana di ulang tahunnya yang ke 39. "Jadi ini bener-bener surprise perdana, tapi lebih surprise lagi pas ngeliat suami dateng tadi ngasih surprise." ungkap Nadia di Studio Insert, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan (20/2).
Nadia Mulya |
Terkait makna umurnya, Nadia membeberkan hal berikut. "Makna umur yang sekarang adalah yang pasti tambah dewasa ya dan always blessing, always mengapresiasi mensyukuri semua yang aku miliki." sambungnya.
Terkait menambah keturunan, perempuan kelahiran Jakarta ini mengaku ingin menambah satu lagi jika diberi kesehatan dan umur panjang. "Pengen, kalo dikasih kesehatan umur panjang, pengen anak satu lagi. Happy famliy aja." bebernya.
Terakhir, Nadia juga mengungkapkan harapannya. "Harapan aku ya supaya happy-happy terus, dijauhkan dari yang buruk-buruk dan supaya bisa lebih bijak lagi dalam segala hal." tutup Nadia.
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Terungkap gegara Jejak Digital Kaskus, 4 Artis Ini Dilecehan Akun Fufufafa
Selasa, 10 Sep 2024 14:00 WIB
Anak-anak Jarang Interaksi Saat Pandemi, Nadia Mulya Buat Proyek Ini
Sabtu, 23 Oct 2021 21:30 WIB
Baru Melahirkan, Nadia Mulya Cerita Momen 'Tandem Nursing'
Rabu, 16 Jan 2019 14:26 WIB
Ini Arti Nama Anak Keempat Nadia Mulya - Dustin Mudijana
Minggu, 13 Jan 2019 11:03 WIB
Selamat, Nadia Mulya Lahirkan Anak Perempuan
Sabtu, 12 Jan 2019 22:49 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK