Raih 7 Piala BAFTA Awards 2024, 'Oppenheimer' Siap Menang di OSCAR

Insertlive | Insertlive
Senin, 19 Feb 2024 19:30 WIB
Jakarta, Insertlive -

BAFTA Awards 2024 digelar di Royal Festival Hall pada 18 Februari 2024 di Inggris. Acara ini juga dihadiri oleh Pangeran William yang datang tanpa Kate Middleton. 'Oppenheimer' mendapatkan 7 piala disusul degan film 'Poor Things' 5 piala.


Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER