4 Perbandingan Dorama Jepang dan Drama Korea, Apa Saja?

Insertlive | Insertlive
Rabu, 17 Mar 2021 21:40 WIB
Drama Korea Princess Hours Foto: Dok. MBC

Pemeran Drama

Di drama Korea bisa dibilang mempunyai lebih banyak artis atau yang memainkannya.

Ada yang tua atau muda, maskulin atau flower boy, berwajah imut atau bad boy, dan yang lain lagi.

Sedangkan di drama Jepang, yang memainkan lelaki yang biasanya tipe-tipe lelaki maskulin yang menggambarkan seorang karakter manga atau komik.

ADVERTISEMENT

Sedangkan pemeran perempuannya biasanya adalah perempuan yang memiliki kesan cute.

Walaupun tentu semua itu tergantung juga dengan genre drama apa yang diperankan masing-masing.

4 / 5
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER