Home Film & Musik Berita Film dan Musik

Sosok 3 Artis Wanita Lawan Main Iko Uwais di Serial Wu Assassins

Agustin Dwi Anandawati | Insertlive
Jumat, 09 Aug 2019 16:15 WIB
Iko Uwais di serial Wu Assassins (Foto: Instagram/itsceliaau)
Jakarta, Insertlive - Aktor ternama Indonesia, Iko Uwais, kembali menunjukkan talentanya lewat serial terbarunya Wu Assassins.

Serial yang tayang di Netflix itu berhasil menjadi trending di Indonesia.

Hal ini berkaitan dengan Iko Uwais yang berhasil ditunjuk untuk menjadi pemeran utama dalam serial produksi internasional tersebut.


Selain sebagai aktor, suami Audy Item ini juga bertugas sebagai produser eksekutif.

Selain Iko, Wu Assassins juga dibintangi tiga pemeran wanita, mereka adalah Celia Au, Li Jun Li, dan Katheryn Winnick.

Lalu, seperti apa sosok ketiga aktris yang ikut membintangi Wu Assassins itu? Berikut Insertlive sajikan.

(agn/fik)

VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK