Pidato Terburuk Pemenang Nominasi Piala Oscar 2019

Jakarta, Insertlive - Nominasi untuk kategori Tata Rambut dan Rias Terbaik Piala Oscars 2019, berhasil dimenangkan oleh Greg Cannom, Kate Biscoe, dan Patricia Dehaney-Le May lewat karya mereka di film Vice. Namun sayang, pidato mereka tak sehebat teknik mereka dalam merias wajah dan rambut artis.
Mereka bertiga terlihat membawa secarik kertas untuk pidato penerimaan Piala Oscars 2019. Namun saat berada di podium, mereka seperti kebingungan siapa yang harusnya jadi perwakilan untuk membaca pidato tersebut, alhasil kata-kata yang keluar terdengar agak canggung.
Dilansir dari PEOPLE, tentu saja hal itu mengundang berbagai komentar dari Netizen, yang menganggap pidato tersebut yang terburuk selama perhelatan Piala Oscars 2019. Bahkan kebanyakan menjadikan hal itu sebagai lelucon di dunia maya.
"This could potentially be the worst acceptance speech of all time," (ini akan berpotensi menjadi pidato penerimaan--oscar--terburuk sepanjang masa) tulis akun Twitter @ReactBlar.
"It was so bad, made me uncomfortable," (ini sangat buruk, membuatku tidak nyaman) tambah komen akun @quiltingnswva.
"Embarrassing," (memalukan) tulis akun @BritRidley.
Para penata rambut dan rias di film Vice itu kembali melanjutkan pidato mereka, dan bergantian menunggu giliran baca.
[Gambas:Video Insertlive]
(ikh/ikh)
Mereka bertiga terlihat membawa secarik kertas untuk pidato penerimaan Piala Oscars 2019. Namun saat berada di podium, mereka seperti kebingungan siapa yang harusnya jadi perwakilan untuk membaca pidato tersebut, alhasil kata-kata yang keluar terdengar agak canggung.
Baca Juga : Daftar Lengkap Pemenang Oscar 2019 |
Dilansir dari PEOPLE, tentu saja hal itu mengundang berbagai komentar dari Netizen, yang menganggap pidato tersebut yang terburuk selama perhelatan Piala Oscars 2019. Bahkan kebanyakan menjadikan hal itu sebagai lelucon di dunia maya.
ADVERTISEMENT
![]() vice film |
"This could potentially be the worst acceptance speech of all time," (ini akan berpotensi menjadi pidato penerimaan--oscar--terburuk sepanjang masa) tulis akun Twitter @ReactBlar.
"It was so bad, made me uncomfortable," (ini sangat buruk, membuatku tidak nyaman) tambah komen akun @quiltingnswva.
"Embarrassing," (memalukan) tulis akun @BritRidley.
Para penata rambut dan rias di film Vice itu kembali melanjutkan pidato mereka, dan bergantian menunggu giliran baca.
[Gambas:Video Insertlive]
(ikh/ikh)
ARTIKEL TERKAIT

5 Pidato Kemenangan Terbaik di Oscars 2019
Senin, 25 Feb 2019 13:40 WIB
Raih Oscars 2019, Jadi Piala ke-31 untuk Spider-Man
Senin, 25 Feb 2019 09:51 WIB
Wanita Miztec Pertama yang Jadi Nominasi Aktris Terbaik
Senin, 25 Feb 2019 08:44 WIB
Langsung dari LA, Jangan Lewatkan Red Carpet Oscar 2019!
Jumat, 22 Feb 2019 17:17 WIB
BACA JUGA

Tubuh Penuh Perhiasan, 7 Pesona Han Soo Hee Berkilau di Festival Film Cannes
Jumat, 23 May 2025 18:15 WIB
Artis Dunia Bisa Beli Tiket untuk Tampil di Red Carpet Cannes Film Festival
Senin, 19 May 2025 15:00 WIB
Ramai Artis Beli Tiket untuk Tampil di Red Carpet Cannes Film Festival, Berapa Biayanya?
Senin, 19 May 2025 09:20 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER