Rilis Album, Rizky Febian Ungkap Kesan & Target Konser
Jumat, 18 Jan 2019 19:16 WIB
Rizky FebianFoto: Muhammad Hazmi
Launching album Jejak |
Rizky juga mengatakan bahwa menurutnya keletihan saat produksi benar-benar terbayarkan setelah album ini dirilis. "Karena kita projekan bukan projekan sembarangan, ya mau nggak mau dari pihak manejemen memakan waktu lama. Menurut saya terbayarkan kok, apalagi dengan hasil kemarin rilis album antusiasnya seperti itu, belum lagi dengan penjualan box set," sambung Penyanyi 20 tahun itu.
Untuk target khusus setelah album ini, pemilik nama lengkap Rizky Febian Adriansyah Sutisna mengaku sudah memikirkannya. "Kalo untuk target khusus setelah album ini, jujur kemarin pun setelah rilis album ini, saya sudah ngobrol-ngobrol dengan musisi lain untuk proses album kedua. Jadi saya nggak mau berhenti di sini, terus konsisten dan mewujudkan impian konser di stadion yang besar," tutup Rizky.
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
13 Musisi Indonesia Coba Tanamkan Cinta untuk Bumi lewat 'Sonic/Panic'
Jumat, 27 Oct 2023 09:30 WIB
Nina Nesbitt Resmi Rilis Album Baru Bertajuk 'Nesbit'
Senin, 05 Sep 2022 18:40 WIB
Usai Rilis Album, Ghaniyya Ghazi Gelar Showcase 'Transition'
Jumat, 29 Jul 2022 10:10 WIB
Kekaguman Marion Jola pada Rizky Febian
Jumat, 24 May 2019 19:29 WIB
Pasca Rilis Album, Rizky Febian Ungkap Ambisi Bermusik
Rabu, 30 Jan 2019 22:18 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK