4 Fakta Mengejutkan Tante Lala, Apa Saja?

3. Jargon-jargon Nyeleneh
Tante Lala dikenal dengan berbagai lontaran omongannya yang nyeleneh.
Saat pertama kali terkenal, Tante Lala viral karena jargon 'biasa anak durhaka'.
Jargon itu dilontarkan Tante Lala yang kesal saat mengajarkan anaknya, Rafa belajar Pancasila.
Selain jargon 'biasa anak durhaka', Tante Lala juga dikenal karena aksinya saat melakukan endorse.
"Ya sayang ya, ini murah ini murah," kata Tante Lala.
4. Pernah Jadi Pedagang & Pedangdut Keliling
Sebelum terkenal, Tante Lala merupakan seorang pedagang keliling.
Tante Lala menjajakan nasi kuning dan kue keliling sejak lima tahun yang lalu.
Ia dan sang suami keliling kompleks menjajakan jualannya mulai pukul 07.00 WIB pagi dan pulang pukul 12.00 WIB siang.
Selain itu, Tante Lala juga menjadi pedangdut selama 3 tahun dengan gaji Rp500 ribu sekali manggung.
"Dulu pertama nyanyi cuma dibayar Rp500.000 sekali manggung, sekarang duh, pokoknya lumayan lah banyak juga tawaran manggung sampai di luar Kota Manado, bahkan di luar Provinsi Sulawesi Utara," pungkasnya.

Tarif Endorse Fantastis, Tante Lala Bisa Beli Mobil hingga Tanah
Kamis, 25 Aug 2022 10:25 WIB
Bongkar Kehidupan Pribadi Tante Lala Sang Seleb TikTok
Rabu, 23 Mar 2022 19:05 WIB
Makin Terkenal, Intip 9 Potret Kedekatan Tante Lala Bareng Artis Tanah Air
Rabu, 23 Mar 2022 17:20 WIBTERKAIT