Kisah Seram Karyawan Digerayangi Kakek Kepala Buntung di Kantor Baru
Kisah Seram Karyawan Digerayangi Kakek Kepala Buntung di Kantor Baru
Laman media sosial Twitter tengah viral dengan sebuah cerita menyeramkan yang dialami seorang karyawan saat bekerja di kantor baru.
Mengutip dari akun Twitter @JeroPoint, karyawan pria bernama Arif ini bekerja di salah satu perusahaan digital marketing dan percetakan di Bandung.
Saat itu masa sewa kantor lamanya sudah habis dan ia serta para karyawan lain harus pindah kantor ke daerah terpencil di Bandung Timur.
"Kantor baru kami berbentuk rumah bangunan lama dengan tembok-tembok kokoh namun langit-langit rumahnya kebanyakan sudah keropos. Hari pertama berkantor, kami justru disuruh atasan kerja bakti. Tempat ini sangat kotor karena sudah bertahun-tahun dibiarkan kosong, Bau ruangannya juga aneh, sulit dijelaskan. aromanya seperti bau rumah kosong bercampur aroma lapuk kayu dan karat," bunyi cerita tersebut.
Arif serta karyawan lainnya menghabiskan waktu hingga tiga hari untuk bekerja bakti membersihkan kantor barunya itu.
Hingga akhirnya Arif mulai merasakan adanya kejadian mistis di dalam kantor barunya itu.
Kala itu, divisi Arif diharuskan bekerja lembur sejak pagi karena pekerjaan yang mulai menumpuk dan tak bisa dilewatkan.
"Pagi itu, daripada sendirian di ruangan yg masih sepi, aku lebih memilih merokok di salah satu pendopo halaman belakang. Baru tiga hisapan pertama, aku melihat kursi goyang di pendopo sebrang bergerak. Seksama aku perhatikan memang seperti ada yg duduk di sana. Aku coba mendekat dan benar saja, perempuan berambut panjang sedang duduk di kursi goyang itu," sambung sang pencerita.
Baca di halaman selanjutnya.
(dis/syf)
Viral Rumah dengan Pemandangan Air Terjun
Sabtu, 01 Apr 2023 20:00 WIB
Tak Tahu Malu, Pencuri Tinggalkan Pesan usai Curi Barang
Jumat, 20 Dec 2019 15:56 WIB
Dikira Bangkit dari Kubur, Pria Ini Bikin Geger Satu Kampung
Rabu, 09 Oct 2019 08:39 WIB
Akui Salah, Pengendara Menangis dan Minta Maaf ke Bripda Eka Setiawan
Selasa, 17 Sep 2019 15:15 WIB
Viral Sebagai Sister Hong Lombok hingga Nistakan Agama, Dea: Semua Fitnah
Minggu, 16 Nov 2025 21:00 WIB
01:25
INFASHION
Sherali Penjual Sosis Asal Tegal Ungkap Latihan Demi Tampil di JFW
Sabtu, 15 Nov 2025 10:00 WIB
Terpopuler: Penampilan Panggung Mulan Jameela VS Sikap Amanda Manopo ke Suami
Kamis, 13 Nov 2025 07:00 WIBTERKAIT