Susah Tidur, Ini 5 Ritual Pengantar Tidur Aneh di Dunia

Inggris Raya: Minum Teh Lalu Tidur Bugil
Menurut The National Sleep Foundation, hampir separuh penduduk Inggris menikmati secangkir teh sebelum tidur dan terlelap dalam keadaan tanpa pakaian, alias bugil. Hal ini memang dianjurkan bagi mereka yang memiliki kandung kemih kuat dan tahan hidup hanya dilindungi selimut.Menurut Dr. Hibberd, melakukan ritual sebelum tidur sangatlah baik untuk memberi stimulus ke badan. "Melakoni ritual sebelum tidur, seperti minum teh, dapat membantu memberi sinyal kepada tubuh waktunya beristirahat sudah tiba." ungkapnya.
Ia juga menekankan pentingnya telanjang saat tidur, dengan alasan, bahwa pakaian menghalangi proses termoregulasi alami tubuh dan mengurangi rasa nyenyak.
ADVERTISEMENT
5 / 6
ARTIKEL TERKAIT

Pilu, Tangisan 3 Anak Kembar Ini Tak Bisa Bangunkan Jenazah Sang Ibu
Rabu, 04 Dec 2019 15:05 WIB
Pasangan 18 Tahun Rayakan Anniversary hingga Undang Keluarga
Kamis, 31 Oct 2019 21:45 WIB
Lamaran Disawer Dollar, Netizen: Udah Ketemu Hotman Belum?
Selasa, 10 Sep 2019 09:38 WIB
Tiga Orang Sesumbar Kecelakaan Tragis, Netizen: Omongan adalah Doa
Selasa, 10 Sep 2019 09:30 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA

Limbad Hampir Ditolak Masuk Jeddah Gegara Taring, Sempat Diteriaki Petugas Imigrasi "Setan"
Jumat, 04 Jul 2025 22:00 WIB
Kekayaan Fadhal Rahmad, Anggota Termuda DPRD yang Pede Isap Vape Saat Rapat
Kamis, 03 Jul 2025 19:45 WIB
Naik Kelas Ekonomi, Video Putri Kako Jepang Ketiduran di Pesawat Disorot
Rabu, 02 Jul 2025 10:40 WIB
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER