IN FRAME
                6 Pemotretan Perdana Baby Guzel Putri Ali Syakieb & Margin Wieheerm
                                
                            
                            
                                Ali Syakieb dan Margin Wieheerm baru saja dikaruniai seorang putri cantik. (Foto: instagram.com/marginw)
                                
                            
                            
                                Ia adalah Guzellim Aracelli Ali Syakieb yang lahir pada Senin (1/11) kemarin. (Foto: instagram.com/marginw)
                                
                            
                            
                                Baby Guzel pun baru saja menjalani sesi pemotretan perdananya yang simple dengan nuansa putih. (Foto: instagram.com/marginw)
                                
                            
                            
                                Ia memakai bedong putih dan bando pita bunga cantik serta satu boneka. (Foto: instagram.com/marginw)
                                
                            
                            
                                Gaya baby Guzel saat pemotretan ini menjadi sorotan dan tuai pujian. (Foto: instagram.com/marginw)
                                
                            
                            
                                Meski baru lahir, netizen menilai putri Ali ini sadar kamera dan pandai bergaya. (Foto: instagram.com/marginw)
                    Jakarta, Insertlive - Baby Guzel putri cantik Ali Syakieb dan Margin Wieheerm yang baru lahir melakukan sesi pemotretan pertamanya. Yuk intip! 
                
                
                                 
                
                
            ARTIKEL TERKAIT
        
        
    
        UPCOMING EVENTS
        Lebih lanjut 
    
    
            detikNetwork
        
        
        BACA JUGA
    
    
                            
    
                    
                    
                                                IN FRAME
                                                Anak Artis Tercantik di Indonesia, 7 Potret Guzel Jadi Princess Jasmine bak Boneka Hidup
Senin, 19 May 2025 12:15 WIB
                            
    
                    
                    
                                                Profil dan Agama Ali Syakieb Aktor yang Kini Jadi Wabup Bandung
Rabu, 05 Mar 2025 10:40 WIB
                            
    
    
             
    01:40
                    
                    
                                                Deretan Artis Ikuti Kegiatan Retret Kepala Daerah di Magelang, Jateng
Jumat, 28 Feb 2025 11:00 WIB
            VIDEO 
TERKAIT
        TERKAIT
        POPULER