Resmi Menikah, So Ji Sub dan Cho Eun Jung Tinggal di Rumah Mewah Rp82 M
Agustin Dwi Anandawati |
Insertlive
Jakarta
-
Resmi menikah pada 7 April lalu, pasangan So Ji Sub dan Cho Eun Jung dikabarkan akan tinggal bersama di rumah mewah di kawasan elit di Korea Selatan.
Dilansir dari Koreaboo, So Ji Sub telah membeli sebuah rumah mewah sejak Juni 2019 lalu. Rumah yang dibeli untuk hidup bersama sang istri itu pun bernilai 6,1 miliar Won atau sekitar Rp82 miliar dan dibeli secara tunai.
Rumah So Ji Sub dan Cho Eun Jung itu memiliki luas tanah 302,53 m2 dan bangunan seluas 233,12 m2.
Sebelumnya, kabar So Ji Sub yang membeli rumah mewah itu sempat ramai diperbincangkan dan dikaitkan dengan pernikahan. Namun pihak agensi membantah hal tersebut.
"Tetapi, dia tidak bermaksud untuk menggunakannya sebagai rumahnya setelah menikah. Masih terlalu dini untuk mempersiapkan pernikahan" ujar salah satu perwakilan agen si So Ji Sub kala itu.
(agn/fik)
Dilansir dari Koreaboo, So Ji Sub telah membeli sebuah rumah mewah sejak Juni 2019 lalu. Rumah yang dibeli untuk hidup bersama sang istri itu pun bernilai 6,1 miliar Won atau sekitar Rp82 miliar dan dibeli secara tunai.
Advertisement
Rumah So Ji Sub dan Cho Eun Jung itu memiliki luas tanah 302,53 m2 dan bangunan seluas 233,12 m2.
Sebelumnya, kabar So Ji Sub yang membeli rumah mewah itu sempat ramai diperbincangkan dan dikaitkan dengan pernikahan. Namun pihak agensi membantah hal tersebut.
"Tetapi, dia tidak bermaksud untuk menggunakannya sebagai rumahnya setelah menikah. Masih terlalu dini untuk mempersiapkan pernikahan" ujar salah satu perwakilan agen si So Ji Sub kala itu.
(agn/fik)