Kegiatan Apa yang Dilakukan Saat Ngabuburit?

fik | Insertlive
Rabu, 08 May 2019 10:03 WIB
Kira-kira apa yang dilakukan Insertizen saat menunggu buka puasa. Foto: Chang Duong/Unsplash
Jakarta, Insertlive - Bulan Ramadan telah memasuki hari ketiga. Bulan puasa selalu identik dengan ngabuburit. Dan momen ini menjadi yang paling ditunggu saat Ramadan tiba. Biasanya banyak orang melakukan kegiatan ngabuburit untuk menunggu waktu berbuka puasa.

Istilah ini sendiri berasal dari Bahasa Sunda 'burit' yang berarti sore, senja atau menjelang Magrib. Nah, ngomong-ngomong soal ngabuburit, apakah Insertizen juga melakukan kegiatan saat menunggu beduk Magrib? Kalau iya, biasanya kegiatan apa yang kalian lakukan saat ngabuburit?

 
Insertizen bisa berbagi cerita soal kegiatan ngabuburit yang seru dan bermanfaat, dengan menulis komentar di kolom di bawah artikel ini. Untuk komentar yang menarik dan bagus akan dibacakan Nadia Mulya di acara I-Talk yang ditayangkan langsung di Insertlive.com, sore nanti, pukul 18.00.

ADVERTISEMENT

Jadi, jangan lupa tulis komentarnya dan nonton I-Talk ya.

(fik/fik)
ARTIKEL TERKAIT
Loading
Loading
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER