Finalis Putri Nusantara 2023 Mulai Photoshoot Pakai Mahkota

Puluhan wanita telah mendaftar dan siap berkompetisi di ajang kecantikan Putri Nusantara 2023.
Ajang ini telah berlisensi dengan Miss Earth Indonesia, Miss Aesthetic International dan Miss Global Indonesia.
Para kontestan yang telah lolos mengikuti audisi pertama pun langsung langsung ikut tahap selanjutnya dan menjalani beberapa kegiatan.
Seperti kontestan Veli, Cindy, hingga Meylan yang melakukan sesi foto mengenakan mahkota manifestation.
![]() |
"Finally kita udah ada di pre event 2023, kita lagi makeup peserta yang udah lolos walk in interview grup pertama dan lanjut ke tahap official photoshoot," ucap Milson Massie selaku Creative Director Mahakarya Duta Pesona Indonesia.
Baca Juga : Cara Daftar Putri Nusantara 2023 Gelombang 2 |
Sementara itu untuk pendaftaran ajang Putri Nusantara 2023 sendiri masih dibuka hingga tanggal 7 Juli 2023 mendatang.
Walk-in interview gelombang pertama telah digelar pada 24-25 Juni 2023 lalu. Untuk gelombang kedua akan digelar pada 8-9 Juli 2023.
Para peserta yang ikut Putri Nusantara 2023 akan berkesempatan untuk menjadi Miss Aesthetic International, Miss Global Indonesia atau juga bisa sabet gelar Miss Earth Indonesia.
Tunggu apa lagi? Daftar sekarang dan ambil langkah pertama menuju perjalanan penemuan diri dan pertumbuhan pribadi yang tak terlupakan. Siapkan dirimu untuk menjadi Putri Nusantara selanjutnya!
Informasi seputar Putri Nusantara 2023 dapat dilihat di akun Instagram @mahakaryadutapesonaindonesia.
(agn/fik)- putri nusantara
-
putri nusantara 2023
Putri Nusantara 2023
Para finalis Putri Nusantara 2023 siap bersaing menjadi yang terbaik. Siapa jagoanmu? Vote sekarang! Selengkapnya - kontes kecantikan

6 Finalis Putri Nusantara Unjuk Gigi di Hadapan Juri untuk Raih Kemenangan
Kamis, 27 Jul 2023 22:04 WIB
Putri Nusantara 2023 Jadi Ajang Sherly Handoko untuk Bantu Masyarakat
Jumat, 21 Jul 2023 20:15 WIB
Cara Daftar Putri Nusantara 2023 Gelombang 2
Kamis, 29 Jun 2023 12:38 WIB
Siap-siap Putri Nusantara Digelar Bulan Depan
Selasa, 27 Jun 2023 16:05 WIB
Kontroversi Penyelenggara Miss Universe Fiji Terseret Korupsi, Pemenangnya Dipaksa Copot Mahkota
Jumat, 13 Sep 2024 17:00 WIB
Stevanie Tawana Sheldrick, Pemenang Miss Mega Bintang Kepulauan Riau 2024
Senin, 12 Feb 2024 20:16 WIB
Persiapan Cynthia Kurniawan Ong untuk Ajang Miss Earth
Sabtu, 06 Jan 2024 09:36 WIBTERKAIT