5 Fakta Yuna Zarai, Adik Ipar BCL yang Mendunia

DIS | Insertlive
Minggu, 08 Mar 2020 09:16 WIB
Deretan fakta Yuna Zarai, adik ipar BCL yang mendunia. Foto: Instagram

Terinspirasi Ariel 'NOAH'


Yuna Zarai mengaku ia mendapat inspirasi kala melihat Ariel yang kala itu masih menjadi vokalis band Peterpan mendendangkan lagu Kukatakan Dengan Indah.

Lewat lagu itu, Yuna pun mulai belajar bermain gitar dan lagu tersebut menjadi lagu pertama Yuna yang dinyanyikan dengan gitar miliknya.

Yuna pun akhirnya tertarik untuk mulai mengcover banyak lagu bersama bandnya setelah mengunggah lagu cover Kukatan Dengan Indah milik band Peterpan ke laman My Space miliknya.


ADVERTISEMENT



2 / 6
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER