5 Drama Korea Paling Banyak Ditonton di Netflix Minggu Pertama Juli 2025

3. Squid Game (3,8 juta)
Berikutnya, ada drama Squid Game musim pertama yang banyak ditonton di Netflix pada minggu pertama Juli ini. Tercatat, drama ini ditonton 3,8 juta kali.
Drama ini mengikuti kisah Seong Gi Hun (Lee Jung Jae) yang hidup sengsara usai dipecat dari pekerjaannya. Dia mengetahui info tentang permainan bertahan hidup rahasia, dengan hadiah 45,6 miliar Won untuk pemenangnya dan memutuskan ikut serta.
Sementara itu, Cho Sang Woo (Park Hae Soo) yang seperti saudara bagi Seong Gi Hun dan begitu pula sebaliknya, juga turut ikut dalam permainan.
Berbeda dari Gi Hun, Cho Sang Woo lulus dari universitas bergengsi dan mendapatkan pekerjaan yang bagus. Namun, dia menghadapi krisis akibat penyelewengan dana perusahaan dan memutuskan untuk ikut serta dalam permainan bertahan hidup rahasia itu bersama Seong Gi Hun.

2 Drama Korea Paling Banyak Ditonton di Netflix Minggu Pertama Oktober 2025
Rabu, 08 Oct 2025 22:00 WIB
3 Drama Korea Paling Banyak Ditonton di Netflix Minggu Pertama Agustus 2025
Rabu, 13 Aug 2025 20:30 WIB
5 Drama Korea Paling Banyak Ditonton di Netflix Minggu Keempat Juli 2025
Rabu, 30 Jul 2025 20:45 WIB
5 Drama Korea Paling Banyak Ditonton di Netflix Minggu Ketiga Juli 2025
Rabu, 23 Jul 2025 18:45 WIB
Ini Sosok Raja Joseon yang Menginspirasi Drakor Bon Appetit, Your Majesty
Senin, 13 Oct 2025 21:45 WIB
Daftar 5 Drama Korea di 2025 yang Langsung Raih Rating Tinggi di Awal Penayangan
Senin, 13 Oct 2025 19:45 WIB
V BTS Catat Rekor Sebagai Idol dengan Pendapatan Tertinggi di Paris Fashion Week
Senin, 13 Oct 2025 12:45 WIBTERKAIT