5 Drama Korea Rating Tertinggi Minggu Kedua November 2024

Dini Astari | Insertlive
Selasa, 19 Nov 2024 14:00 WIB
Potongan adegan drama Korea Family by Choice. Foto: dok. JTBC

5. Family By Choice (3,1%)

Terakhir, ada drama Family By Choice yang meraih rating tinggi. Drama ini tercatat meraih rating 3,1 persen.

Drama Family by Choice berkisah tentang tiga sahabat yang tidak memiliki hubungan darah. Mereka menghabiskan masa remaja bersama dan bersikeras bahwa mereka adalah keluarga.

Ketiga sahabat itu terdiri dari Kim San Ha, Yoon Joo Won, dan Kang Hae Joon. Mereka tumbuh bersama bagaikan saudara kandung.

ADVERTISEMENT

Setelah beranjak dewasa, mereka harus berpisah untuk mengejar impian masing-masing. Usai 10 tahun berpisah, mereka akhirnya kembali bersatu.

Emosi pun melonjak saat mereka mengenang cinta pertama, yang tidak pernah mereka akui secara terbuka.

6 / 6
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER